• wantilandesaid@gmail.com
  • 0851-5621-8436
News Photo

SUMBER BELAJAR DALAM PARADIGMA PEMBELAJARAN ABAD 21

Belajar menurut Paradigma 

Abad 21 :

-Belajar tidak hanya di ruang kelas dengan guru

sebagai satu-satunya sumber belajar yang menjelaskan

materi pembelajaran peserta didik.

-Peserta didik belajar secara aktif (tidak di suapi materi)

-Pembelajaran aktif: mencari, memilih, menemukan,

menganalisis, menyimpulkan, mengomunisasikan hasil

belajar.

-Sumber belajar beraneka ragam dan sesuai


Apa itu Sumber Belajar ?


Sumber belajar adalah semua sumber termasuk pesan,

orang, bahan, alat, teknik, dan latar yang dapat dipergunakan

peserta didik baik secara sendiri-sendiri maupun dalam

bentuk gabungan untuk memfasilitasi kegiatan belajar dan

meningkatkan kinerja ( Januszewski&Molenda, 2008).


Jadi, sumber belajar itu banyak

macamnya ya...!


Prinsip Penggunaan

Sumber Belajar

Tentu saja sumber belajar yang digunakan harus sesuai dan

tepat (appropriate), mengikuti 2 prinsip :

1. by design (sengaja dibuat), atau

2. by utilization (sengaja digunakan)


Apa bedanya ?


Penggunaan Sumber Belajar

By Design


Memilih media dan sumber belajar yang di buat melalui

proses pengembangan mengikuti model dan prinsip

pembelajaran.


Contoh : Program siaran TV Edukasi, Buku teks, multimedia

pembelajaran di Rumah Belajar dan lain-lain.


Penggunaan Sumber Belajar

By Utilization


Memilih media dan sumber belajar yang tersedia

setelah mengkaji lingkungan maupun dengan cara

memodifikasinya.


Contoh: lingkungan pasar, kebun, atau sarana lain

yang tersedia dan di manfaatkan untuk belajar.

Bagikan Berita Ini

Komentar

DESA WANTILAN